Cara Pasang Kotak Komentar Facebook Di Bawah Posting Blog

Posted by INFO AJIBON on Monday, May 28, 2012


Cara pasang kotak komentar facebook di bawah posting cukup sederhana silahkan anda ikuti prosesnya .

1. Anda terlebih dahulu harus membuat aplikasi untuk comment box facebook ini , untuk penjelasan adalah berikut ini Cara Pasang Kotak Komentar Facebook Di Blog , anda tinggal klik link tersebut , disana dijelaskan dengan lengkap cara membuat aplikasi box comment facebook dengan menggunakan Facebook developer page .


2. Setelah anda membuat aplikasi kotak komentar facebook ini anda cukup membutuhkan App ID/API Key   anda.

3. Kita mulai memasang kotak komentar facebook di bawah posting blog , caranya anda masuk ke akun blogger anda lalu Menuju Layout ( Rancangan )> Edit HTML dan check Expand Widget Templates. Lalu cari code berikut:
<data:post.body/> 
  (untuk setiap template berbeda-beda posisi code itu , untuk yang telah memasang read more silahkan cari kode seperti itu yang kedua)
4. Setelah itu Pasang script berikut ini dibawah kode tadi

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<p align='left'><a href='http://juntenxblog.blogspot.com' target='new'><img alt='fb comment box' class='icon-action' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEit2sPjwk3Ro5yUDTfDfWuvCLu__oA2h1KZ3LMj47e7FikycbbUDpJNw_IOE1x4SRnI-miS3CO-Fwoh-KloFdm12IdKhSisQDxq217vknUYPpRSRbiUoM380yUujGM8PosB_hQPp-hnVjaQ/s1600/fb+comment+box.jpg'/></a></p>
<div id='fb-root'/>
<script>
window.fbAsyncInit = function() {
FB.init({appId: &#39;XXXXXX&#39;, status: true, cookie: true,
xfbml: true});
};
(function() {
var e = document.createElement(&#39;script&#39;); e.async = true;
e.src = document.location.protocol +
&#39;//connect.facebook.net/en_US/all.js&#39;;
e.async = true;
document.getElementById(&#39;fb-root&#39;).appendChild(e);
}());
</script>
<fb:comments/>
</b:if>

Ganti tanda XXX dengan App ID/API Key yang telah anda buat sebelumnya , lalu tekan simpan dan lihat hasilnya.

Seamat mencoba

Blog, Updated at: 3:29 AM

0 comments:

Post a Comment

Blog Ini Di Dukung Oleh Hak Cipta. Powered by Blogger.